Last Post

Al-Baqoroh ayat 25-29 lengkap dengan arti Perkata

۞إِنَّ ٱللَّهَ لَا يَسۡتَحۡيِۦٓ أَن يَضۡرِبَ مَثَلٗا مَّا بَعُوضَةٗ فَمَا فَوۡقَهَاۚ فَأَمَّا ٱلَّذِينَ ءَامَنُواْ فَيَعۡلَمُونَ أَنَّهُ ٱلۡحَقُّ مِن رَّبِّهِمۡۖ وَأَمَّا ٱلَّذِينَ كَفَرُواْ فَيَقُولُونَ مَاذَآ أَرَادَ ٱللَّهُ بِهَٰذَا مَثَلٗاۘ يُضِلُّ بِهِۦ كَثِيرٗا وَيَهۡدِي بِهِۦ كَثِيرٗاۚ وَمَا يُضِلُّ بِهِۦٓ إِلَّا ٱلۡفَٰسِقِينَ  ٢٦ 

يَضۡرِبَ
أَن
يَسۡتَحۡيِۦٓ
لَا
ٱللَّهَ
۞إِنَّ
membuat
untuk
segan
tidak
Allah
sesungguhnya
فَأَمَّا
فَوۡقَهَاۚ
فَمَا
بَعُوضَةٗ
مَّا
مَثَلٗا
maka adapun
lebih rendah darinya
bahkan apa
nyamuk
berupa
perumpamaan
مِن
ٱلۡحَقُّ
أَنَّهُ
فَيَعۡلَمُونَ
ءَامَنُواْ
ٱلَّذِينَ
dari
benar
bahwasanya ia
maka mereka mengetahui
beriman
orang-orang yang
مَاذَآ
فَيَقُولُونَ
كَفَرُواْ
ٱلَّذِينَ
وَأَمَّا
رَّبِّهِمۡۖ
apa yang
maka mereka berkata
kafir/ingkar
orang-orang yang
dan adapun
Tuhannya
بِهِۦ
يُضِلُّ
مَثَلٗاۘ
بِهَٰذَا
ٱللَّهُ
أَرَادَ
dengannya
Dia menyesatkan
perumpamaan
dengan ini
Allah
menghendaki
يُضِلُّ
وَمَا
كَثِيرٗاۚ
بِهِۦ
وَيَهۡدِي
كَثِيرٗا
Dia sesatkan
dan tidak
banyak
dengannya
dan Dia memberi petunjuk
banyak



ٱلۡفَٰسِقِينَ
إِلَّا
بِهِۦٓ



orang-orang fasik
kecuali
dengannya

26.  Sesungguhnya Allah tiada segan membuat perumpamaan berupa nyamuk atau yang lebih rendah dari itu. Adapun orang-orang yang beriman, maka mereka yakin bahwa perumpamaan itu benar dari Tuhan mereka, tetapi mereka yang kafir mengatakan: "Apakah maksud Allah menjadikan ini untuk perumpamaan?". Dengan perumpamaan itu banyak orang yang disesatkan Allah, dan dengan perumpamaan itu (pula) banyak orang yang diberi-Nya petunjuk. Dan tidak ada yang disesatkan Allah kecuali orang-orang yang fasik,
ٱلَّذِينَ يَنقُضُونَ عَهۡدَ ٱللَّهِ مِنۢ بَعۡدِ مِيثَٰقِهِۦ وَيَقۡطَعُونَ مَآ أَمَرَ ٱللَّهُ بِهِۦٓ أَن يُوصَلَ وَيُفۡسِدُونَ فِي ٱلۡأَرۡضِۚ أُوْلَٰٓئِكَ هُمُ ٱلۡخَٰسِرُونَ  ٢٧ 
بَعۡدِ
مِنۢ
ٱللَّهِ
عَهۡدَ
يَنقُضُونَ
ٱلَّذِينَ
sesudah
dari
Allah
perjanjian
melanggar
orang-orang yang
بِهِۦٓ
ٱللَّهُ
أَمَرَ
مَآ
وَيَقۡطَعُونَ
مِيثَٰقِهِۦ
dengannya
Allah
yang diperintahkan
apa
dan mereka memutuskan
meneguhkannya
أُوْلَٰٓئِكَ
ٱلۡأَرۡضِۚ
فِي
وَيُفۡسِدُونَ
يُوصَلَ
أَن
mereka itu
bumi
di
dan mereka membuat kerusakan
menghubungkan
bahwa/untuk




ٱلۡخَٰسِرُونَ
هُمُ




orang-orang yang rugi
mereka

27.  (yaitu) orang-orang yang melanggar perjanjian Allah sesudah perjanjian itu teguh, dan memutuskan apa yang diperintahkan Allah (kepada mereka) untuk menghubungkannya dan membuat kerusakan di muka bumi. Mereka itulah orang-orang yang rugi.
كَيۡفَ تَكۡفُرُونَ بِٱللَّهِ وَكُنتُمۡ أَمۡوَٰتٗا فَأَحۡيَٰكُمۡۖ ثُمَّ يُمِيتُكُمۡ ثُمَّ يُحۡيِيكُمۡ ثُمَّ إِلَيۡهِ تُرۡجَعُونَ  ٢٨ 
فَأَحۡيَٰكُمۡۖ
أَمۡوَٰتٗا
وَكُنتُمۡ
بِٱللَّهِ
تَكۡفُرُونَ
كَيۡفَ
maka Dia menghidupkan kalian
orang-orang mati
dan kalian
kepada Allah
kalian kafir
bagaimana
إِلَيۡهِ
ثُمَّ
يُحۡيِيكُمۡ
ثُمَّ
يُمِيتُكُمۡ
ثُمَّ
kepadanya
kemudian
Dia menghidupkan kalian
kemudian
Dia mematikan kalian
kemudian





تُرۡجَعُونَ





kalian dikembalikan

28.  Mengapa kamu kafir kepada Allah, padahal kamu tadinya mati, lalu Allah menghidupkan kamu, kemudian kamu dimatikan dan dihidupkan-Nya kembali, kemudian kepada-Nya-lah kamu dikembalikan?
هُوَ ٱلَّذِي خَلَقَ لَكُم مَّا فِي ٱلۡأَرۡضِ جَمِيعٗا ثُمَّ ٱسۡتَوَىٰٓ إِلَى ٱلسَّمَآءِ فَسَوَّىٰهُنَّ سَبۡعَ سَمَٰوَٰتٖۚ وَهُوَ بِكُلِّ شَيۡءٍ عَلِيمٞ  ٢٩
فِي
مَّا
لَكُم
خَلَقَ
ٱلَّذِي
هُوَ
pada
apa
bagi kalian
menciptakan
yang
Dialah
ٱلسَّمَآءِ
إِلَى
ٱسۡتَوَىٰٓ
ثُمَّ
جَمِيعٗا
ٱلۡأَرۡضِ
langit
kepada
Dia menuju
kemudian
seluruhnya
bumi
شَيۡءٍ
بِكُلِّ
وَهُوَ
سَمَٰوَٰتٖۚ
سَبۡعَ
فَسَوَّىٰهُنَّ
sesuatu
dengan segala
dan Dia
langit
tujuh
maka Dia menyempurnakan





عَلِيمٞ





Maha Mengetahui

29.  Dialah Allah, yang menjadikan segala yang ada di bumi untuk kamu dan Dia berkehendak (menciptakan) langit, lalu dijadikan-Nya tujuh langit. Dan Dia Maha Mengetahui segala sesuatu.

0 Response to "Al-Baqoroh ayat 25-29 lengkap dengan arti Perkata"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel